BANK PRIMER
                Bank Primer adalah primaire banken yaitu bank yang dapat menciptakan uang dengan meningkatkan perkreditan sampai dengan tingkat tertentu tanpa dipengaruhi dana yang dihimpunnya; di Indonesia yang tergolong sebagai bank primer ialah bank sentral dan bank umum; dalam memberikan kredit, bank dibatasi oleh peraturan perundang-undangan yang berlaku. 
                
                    Referensi : 
                    Kamus BI
                    
                 
             |