PENILAIAN TINGKAT KESEHATAN BANK

Penilaian Tingkat Kesehatan Bank adalah bank rating yaitu penilaian berdasarkan pendekatan kualitatif atas berbagai aspek yang berpengaruh terhadap kondisi dari perkembangan suatu bank, yaitu penilaian atas faktor-faktor modal / permodalan, kualitas aktiva produktif, manajemen, rentabilitas, dan likuiditas. baca pula CAMEL.

Referensi : Kamus BI

Pengertian Lain yang berhubungan dengan "penilaian tingkat kesehatan bank"