DIVIDEN SEMENTARA

Dividen Sementara adalah interim dividend yaitu dividen yang dinyatakan dan dibayarkan sebelum laba tahunan perusahaan ditetapkan; biasanya, pembayaran dilakukan secara berkala (per triwulan) selama tahun berjalan; banyak perusahaan berusaha tetap konsisten, merencanakan dividen per triwulan yang mereka yakini dapat mereka pikul, dan mencadangkan perubahan sampai hasil tahun fiskal diketahui.

Referensi : Kamus BI

Pengertian Lain yang berhubungan dengan "dividen sementara"